Pembahasan ini meliputi contoh peribahasa dan artinya, macam macam contoh peribahasa, kumpulan peribahasa beserta artinya, kumpulan peribahasa lengkap, contoh peribahasa beserta artinya, contoh peribahasa indonesia, peribahasa indonesia lengkap dengan artinya.
Kumpulan Contoh Peribahasa dan Artinya
Air beriak tanda tak dalamBanyak bicara tanda orang yang berilmu dangkal.
Air gedang menghanyutkanOrang yang pendiam itu biasanya berpengetahuan tinggi dan dapat melakukan pekerjaan yang besar. (gedang = besar)
Air mudik sungai, semua teluk diranaiOrang yang boros dan tanpa perhitungan dalam megatur pengeluaran. (diranai = dijalani)
Air tenang menghanyutkanOrang yang pendiam itu biasanya berpengetahuan tinggi dan dapat melakukan pekerjaan yang besar.
Air yang tenang, jangan disangka tiada berbuayaOrang yang diam belum tentu adalah pengecut.
Banyak makan garamBanyak pengalaman.
Beriak tanda tak dalam, bergoncang tanda tak penuhOrang banyak bicara (sombong) namun tidak bisa melakukan/mengerjakannya.
Tak ada guru pada orang pekak, tak ada kilat pada orang butaOrang bodoh yang tidak tahu arti kiasan dan sidiran.
Tak ada guruh bagi orang pekak, tak ada kilat bagi si butaOrang bodoh yang tidak tahu arti kiasan dan sidiran.
Tak berpucuk di atas enauOrang yang menganggap dirinya lebih dibandingkan dengan orang lain.
Semua contoh peribahasa di atas adalah peribahasa yang masih terkait dengan peribahasa "Air Beriak tanda tak dalam"
0 Response to "Kumpulan Contoh Peribahasa Indonesia Lengkap dengan Artinya"
Post a Comment